FINANCIAL MODELING ( 2 DAYS ) / Basic - Intermediate Level

Explore Training Details Below

Jadwal Training Selanjutnya

Date Topic Training" Investment  

Silabus

Durasi : 09.00 - 16.00 WIB

 

DESKRIPSI PELATIHAN

Financial model telah digunakan secara luas oleh kalangan perbankan maupun profesi keuangan lainnya dan telah digunakan untuk berbagai keperluan analisa keuangan. Berbagai jenis financial model antara lain, Risk analysis models, Trading models dan lain-lain. Namun jenis financial model yang umum digunakan adalah financial statements projection model, sehingga dalam berbagai pelatihan, para pelatih memfokuskan khusus pada membangun financial model jenis tersebut.
Proses pembuatan financial model menyangkut juga unsur ilmu pengetahuan dan seni. Dengan demikian, mengikuti suatu pelatihan financial modeling yang baik adalah suatu keharusan bagi orang yang mencari peningkatan karir mereka di bidang keuangan. Bagi para staff professional, manager dan leader di perusahaan, pemahaman yang memadai pada berbagai Financial Model menjadi sangat penting untuk ditekankan.

 

TUJUAN & MANFAAT PELATIHAN

  • Mendesain dan membangun aplikasi financial modeling yang sangat membantu mempercepat proses pengambilan keputusan.
  • Mampu melakukan forecasting keuangan
  • Mampu menggunakan beberapa teknik dan support tools dalam program spreadsheet excel
  • Mampu menggunakan analisa skenario dan sensitivitas.

 

MATERI

Materi yang akan disampaikan dalam pelatihan ini adalah :

1. Pengantar Modeling

  • Menggunakan Excel sebagai kertas kerja (worksheet)
  • Konstruksi efektif terhadap sebuah model
  • Struktur dan tujuan
  • Persiapan awal

2. Dasar-dasar Financial Modeling

  • Menggunakan shortcuts
  • Menyusun workbook
  • Memformat data secara professional
  • Inputting base data
  • Setting up date flexibility throughout the model using EDATE, EOMONTH and other date functions
  • Breakdown and grouping of accounting elements
  • Determine drivers of the model
  • Assumptions for projections
  • Effective use of short keys and functions
  • Applicable financial and logical functions
  • Data transfer and links
  • Professional use of Excel –protection, range names, data validation
  • Maximum use of Excel applications
  • Flexible and user-friendly models
  • Sensitivities
  • Model diagnostics

3. Auditing

  • Using existing models
  • How to become comfortable with ‘new’ models
  • Auditing models

4. Formatting and Showcasing

  • Formatting
  • Professional showcase
  • Use of graphs
  • Using switches

5. Case Study + Examination

 

Metode Pelatihan

Kegiatan pelatihan dirancang agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang disampaikan, sehingga dapat dimplementasikan secara aplikatif dalam dunia kerja. Adapun metode yang digunakan adalah:

  • Presentasi
  • Diskusi
  • Study Kasus
  • Pre and Post Test
  • Examination
  • Evaluasi Training
  • Individual Report

 

Practical Content & Methods

Kami menemukan perpaduan yang tepat antara konten yang berbobot dan praktis dengan metode penyampaian interaktif, fun, serta penuh dengan latihan. Kami akan mendorong Anda dan tim untuk tahu mengenai hal-hal paling penting di bidang tertentu, dan sekaligus bisa mengeksekusi di pekerjaan mereka.

 

NB :

1.  Sertifikat Pelatihan Berlaku untuk 3 tahun

2.  Spectra Memfasilitasi Jasa Konsultasi Setelah Pelatihan 

Trainer : Spectracentre Trainer Team

Tanggal Training

Selasa - Rabu , 11 Desember 2018 - 12 Desember 2018

Investasi

Rp.3,750,000

Certification

Form Pendaftaran

  • Pengisian Formulir Pendaftaran Pelatihan Spectra Trainer belum bersifat mengikat, penawaran dan penjelasan resmi dan lebih lengkap akan diberikan langsung oleh Marketing Spectra Training yang bersangkutan dengan topik / kebutuhan Pelatihan yang Anda minta, sesaat setelah data Anda sampai di email pendaftaran kami. Anda berhak untuk membatalkan untuk mengikuti training, jika penawaran resmi dari Marketing Spectra Training yang bersangkutan berbeda dengan kebutuhan Anda.
  • Mohon melengkapi data Anda sedetail mungkin di Setiap Pengisian Formulir Our Services Spectra Training , , kesalahan/kekurangan data yang diisikan, akan menyebabkan Marketing Kami akan kesulitan menghubungi Anda.
  • Untuk jadwal tanggal pelaksanaan Public Training bisa berubah dikarenakan disesuaikan dengan jadwal trainer dan kondisi jumlah peserta
  • Untuk 1 Peserta Public Training Kami , Akan Tetap Berjalan Dan Pelaksanaan Di Hotel Berbintang