Kiat praktis menuju AUTOPILOT BUSINESS (2 Days)

Explore Training Details Below

Jadwal Training Selanjutnya

Date Topic Training" Investment  

Silabus

Durasi : 09.00 - 16.30 WIB

Latar Belakang

Tak dapat dibantah bahwa banyak pemilik bisnis yang tak pernah mempersiapkan usahanya berjalan profesional. Begitu mereka ”pergi”, maka bisnisnya juga lenyap. Anaknya yang sudah jauh-jauh di sekolahkan ke luar negeri jadi malas lanjutkan usaha karena masih tradisional. Padahal istri mengeluh tak tahu jalankan bisnis. Tragis!! Jangan kawatir, hal ini bisa dicegah. Ikuti workshop ini. Sangat berguna bagi perusahaan yang ingin berjalan secara otomatis dan pemiliknya sadar bahwa hidup hanya 1 kali, jadi perlu dinikmati.  Datanglah bersama wakil, anak dan istri anda agar mereka siap menjadi penerus yang tangguh. Investasi anda tidak akan sia-sia..

 

Outcome dan  materi yang dipelajari :

Pada Training ini, kami akan berbagi pemahaman, pengetahuan, dan pengalaman pembicara sebagai pelaku di bidang bisnis. Akan dibahas hal seputar manajemen bisnis untuk pengusaha dengan topik sebagai berikut:

 

Mengenal & Mengevaluasi Kondisi Bisnis Anda

Mengenal & Menghitung Indikator-Indikator penting Bisnis Anda dari sisi:

  • Keuangan
  • Customer / Sales & Marketing
  • Proses Internal
  • Karyawan / Human Resource

Menetapkan Target & Key Performance Indicator (KPI) untuk Bisnis Anda di tahun 2021

  • Membuat Destination Statement untuk Target Bisnis Anda
  • Menentukan KPI untuk masing-masing Divisi di Bisnis Anda dengan Framework Balanced Scorecard.
  • Melakukan Penyelarasan KPI untuk semua Divisi di Bisnis Anda

Melakukan Pemantauan Pencapaian Target & KPI

  • Best Practice Pengukuran & Pencatatan KPI
  • Best Practice Membuat Sistem Evaluasi untuk Monitoring KPI
  • KPI umum untuk berbagai bidang bisnis usaha (Manufaktur, Trading, Jasa)

Melakukan Riset Standard Operating Procedure (SOP)

  • Metode-Metode Riset untuk menentukan bagian-bagian dari Bisnis Anda yang perlu dibuatkan Standard Operating Procedure (SOP).
  • Best Practice SOP umum untuk berbagai bidang bisnis usaha.

Membuat Standard Operating Procedure (SOP)

  • Best Practice membuat SOP yang seimbang (tegas, tetapi tetap dinamis)

Implementasi Standard Operating Procedure (SOP)

  • Best Practice Implementasi SOP, agar dapat berjalan dan diadopsi sepenuhnya.
  • Membuat Sistem Evaluasi untuk Perubahan SOP apabila diperlukan.

 Examination

 

NB :

1.  Sertifikat Pelatihan Berlaku untuk 3 tahun

2.  Spectra Memfasilitasi Jasa Konsultasi Setelah Pelatihan

Trainer : Spectracentre Trainer Team

Tanggal Training

Kamis - Jum'at , 10 September 2020 - 11 September 2020

Investasi

Rp.4,000,000

Certification

Form Pendaftaran

  • Pengisian Formulir Pendaftaran Pelatihan Spectra Trainer belum bersifat mengikat, penawaran dan penjelasan resmi dan lebih lengkap akan diberikan langsung oleh Marketing Spectra Training yang bersangkutan dengan topik / kebutuhan Pelatihan yang Anda minta, sesaat setelah data Anda sampai di email pendaftaran kami. Anda berhak untuk membatalkan untuk mengikuti training, jika penawaran resmi dari Marketing Spectra Training yang bersangkutan berbeda dengan kebutuhan Anda.
  • Mohon melengkapi data Anda sedetail mungkin di Setiap Pengisian Formulir Our Services Spectra Training , , kesalahan/kekurangan data yang diisikan, akan menyebabkan Marketing Kami akan kesulitan menghubungi Anda.
  • Untuk jadwal tanggal pelaksanaan Public Training bisa berubah dikarenakan disesuaikan dengan jadwal trainer dan kondisi jumlah peserta
  • Untuk 1 Peserta Public Training Kami , Akan Tetap Berjalan Dan Pelaksanaan Di Hotel Berbintang